Kamu diundang ke pameran

Indonesia Endemic Plants
and Pop Up Ecuagenera

Petani Lokal Go Internasional!

Indonesian Endemic Plants and Pop Up Ecuagenera merupakan salah satu wadah bagi para pecinta tanaman hias menemukan, mempelajari, hingga membeli koleksi tanaman hias endemik yang dirawat oleh petani lokal hingga nursery skala internasional.

Pameran ini menjadi momentum penting antara kerja sama Flona dan Ecuagenera, sebuah nursery tanaman hias asal Amerika Serikat yang memiliki berbagai koleksi tanaman dengan standar internasional.

Flona dan Ecuagenera akan menampilkan berbagai koleksi tanaman hias, seperti:

dan masih banyak lagi!

Waktu & Tempat

Cihampelas Walk (Ciwalk),
Jl. Cihampelas 160, Bandung

Butuh Pendampingan Saat Datang?

Tim Flona siap menemani dan membantu kamu dalam mempelajari hingga merekomendasikan tanaman hias yang tepat untuk dirawat.

Informasi lebih lanjut

Galeri Kami

Protokol Kesehatan

Keamanan dan keselamatan merupakan prioritas kami, harap membaca dengan cerman panduan protokol kesehatan COVID-19 saat menghadiri pameran:

Menjaga Jarak dengan Pengunjuang Lainnya
Mencuci tangan atau gunakan hand sanitizer
Selalu mengenakan
masker
Melakukan Pengecekan Suhu

Temukan Kami di

Flona merupakan surga bagi pecinta tanaman hias asal Indonesia yang terpercaya dengan memberikan pengalaman kemudahan transaksi dan pengiriman tanaman hias berkualitas secara lokal maupun internasional.

Copyright © Flona Store All Right Reserved.

id_IDIndonesian